Bahan :
1 ekor ayam utuh, dibelah dada depannya
1 sendok makan air jeruk nipis
2 sendok teh gula merah
500 ml santan dari ½ butir kelapa
2½ sendok teh garam
½ sendok teh merica bubuk
Bumbu Halus :
10 buah cabai merah
4 siung bawang putih
6 butir kemiri
8 buah cabai merah
2 cm jahe
Cara Membuat :
- Lumuri Ayam dengan air jeruk nipis, diamkan 15 menit.
- Tumis bumbu halus hingga matang masukkan ayam sambil diaduk sampai berubah warna bumbui garam dan merica aduk rata.
- Tuangkan santan kemudian masak sambil diaduk hingga matang setelah kuah mengental, angkat ayam, lalu bakar hingga warna kecokelatan.