Bahan :
Kentang 1 kg
Buncis, wortel dan tauge secukupnya
Bawang merah dan bawang putih secukupnya
Telur 1 butir
Merica, pala, seledri dan kunci secukupnya
Tepung kanji 1 ons
Bumbu penyedap secukupnya
Cara Membuatnya :
- Kentang direbus lalu dihaluskan.
- Campur pala, garam, dan telur. Aduk hingga rata benar.
- Tumis bawang merah, bawang putih yang telah dirajang terlebih dahulu.
- Masukkan tauge, bumbu penyedap dan kanji yang diberi sedikit air.
- Tuangkan adonan padan loyang yang telah diberi sedikit mentega. Sebagian adonan kentang diratakan pada loyang dan atasnya diberi isi serta bumbu-bumbu lalu tutup lagi dengan adonan kentang.
- Masukkan dalam oven hingga matang dan berwarna kekuning-kuningan.
Selamat Mencoba..