Bahan :
1/2 kg iga sapi
8 buah bawang merah
2 siung bawang putih
1 ruas lengkuas
1 ruas jahe
1 ruas kunyit
1 sendok teh ketumbar
1 sendok teh jinten
3 biji keluak
1 batang serai
1 lembar daun jeruk purut
Asam jawa secukupnya
Garam, minyak, dan penyedap secukupnya
Cara Memasak :
- Rebus iga sapi dan potong-potong, haluskan semua bumbu , kecualidan daun jeruk.
- Tumis bumbu sampai harum, masukkan daun jeruk purut dan serai.
- Masukkan bumbu kedalam rebusan iga sapi.
- Masukkan garam, asam jawa, penyedap, aduk rata, tunggu sampai matang dan iga sampai empuk.