Cara Membuat Kue Pelangi
Bahan :1/2 gelas tepung hangkwe
1/2 gelas gula pasir
2 1/2 gelas santan dari 1/2 butir kelapa
1/2 sendok makan coklat bubuk
1/2 sendok teh garam
Cara Membuat :- Semua bahan kecuali coklatan bubuk dicampur dan diaduk diatas api sampai matang dan kental.
- Sebagian dari bubur dituangkan panas-panas kedalam loyang segi empat yang sudah dibasahi dengan air.
- Sisa bubur yang lain, diberi bubuk coklat yang sudah dicairkan dengan 1 sendok makan air panas, lalu dituangkan keatas bubur yang putih, biarkan sampai dingin.
- Sebelum dihidangkan, bungkus potongan-potongan dengan plastik bening.
Selamat Mencoba !
Artikel keren lainnya:
-=::=-