Cara Membuat Masakan Sate buntel
Bahan :500 Gram daging kambing
100 Gram lemak kambing
1 sendok makan tepung sagu
2 sendok makan kecap manis
5 buah cabe rawit
2 butir bawang merah
1 buah jeruk limau
garam dan lada secukup nya
Cara Membuat :- Daging kambing diiris kecil kecil atau dicincang, berikan tepung sagu, garam dan lada secukup nya, aduk rata.
- Buat bentuk silinder, tusuk dengan tusukan sate, bungkus dengan lemak kambing ( sante buntel ) panggang sampai matang, siram dengan bumbu ( kecap manis, iris cabe rawit, irisan bawang merah, air jeruk limau dan lada ).
Selamat Mencoba !
Artikel keren lainnya:
-=::=-